Loker kali ini merupakan informasi terbaru mengenai rekrutmen lowongan kerja di instansi PT Bank Mega Tbk bulan Januari 2020.
Kali ini kami kembali membuka kesempatan berkarir kepada talenta muda yang berpendidikan minimal sarjana untuk mengisi posisi jabatan sebagai Customer Service (Teller).
Rekrutmen Terbaru PT Bank Mega Tbk Sampai Pada Tanggal 10 Januari 2020
Bank Mega adalah perusahaan Indonesia yang berbentuk perseroan terbatas dan bergerak di bidang jasa keuangan perbankan. Bank ini berbasis di Jakarta dan merupakan bagian dari CT Corp. Didirikan pada tahun 1969.Posisi : Customer Service (Teller)
Lowongan Kerja PT Bank Mega Tbk Sampai 10 Januari 2020
Persyaratan Kualifikasi Loker PT Bank Mega Tbk
PT Bank Mega Tbk sekarang membuka lowongan pekerjaan untuk posisi Customer Service (Teller), berikut Persyaratannya.A. Persyaratan
- Wanita single maksimal 25 tahun
- Pendidikan minimal D3
- IPK Minimal 2,75
- Tinggi badan minimal 157 cm berat badan ideal
- penampilan menarik dan komunikatif
- Sehat jasmani dan rohani
- Penempatan di balikpapan
- Melampirkan copy kartu AK-1 / Kartu kuning
- Berlaku sampai tanggal 10 Januari 2020
B. Kelengkapan berkas
- CV, Pas foto terbaru 3x4 dan full body 3R
- FC KTP, KK, Ijasah dan transkip nilai
- surat keterangan sehat dengan tinggi dan berat
C. Benefit
- Bukan outsourcing
- Fasilitas kesehatan
- Jenjang karir
Bagi kawan kawan memiliki keinginan untuk bisa bergabung dan bekerja di instansi PT Bank Mega Tbk, silakan ikuti prosedur lowongan pekerjaan sebagai berikut:
Pendaftaran
Kirimkan CV dan surat lamaran lengkap ke :
Human Capital PT Bank Mega Tbk
KC Balikpapan
Jalan A Yani No 33-34 Balikpapan
0 Comments