Lowongan D3 Terbaru Angkasa Pura I Januari 2020

Lowongan D3 Terbaru Angkasa Pura I Januari 2020 - Selamat datang dan berjumpa kembali disitus resmi kami IGLoker. Kali ini saya akan berbagi informasi untuk anda mengenai Lowongan Kerja Terbaru di tahun ini.

Loker kali ini merupakan informasi terbaru mengenai rekrutmen lowongan kerja di instansi PT Angkasa Pura I bulan Januari 2020.

Kali ini kami kembali membuka kesempatan berkarir kepada talenta muda yang berpendidikan minimal sarjana untuk mengisi posisi jabatan sebagai -.

Lowongan Angkasa Pura I

Rekrutmen Terbaru PT Angkasa Pura I Minimal D3 Sampai Pada Tanggal 19 Januari 2020

PT Angkasa Pura I (Persero) adalah sebuah perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang memberikan pelayanan lalu lintas udara dan bisnis bandar udara di Indonesia yang menitikberatkan pelayanan pada kawasan Indonesia bagian tengah dan kawasan Indonesia bagian timur.

Posisi : -
Lowongan Kerja Angkasa Pura I Sampai 19 Januari 2020

Persyaratan Kualifikasi Loker Angkasa Pura I

PT Angkasa Pura I sekarang membuka lowongan pekerjaan untuk posisi -, berikut Persyaratannya.

Syarat Umum :
  • Pria dan Wanita;
  • Warga Negara Indonesia (WNI) kelahiran maksimal 1992 dan sesudahnya;
  • Berbadan sehat Jasmani dan Rohani, Tidak memiliki riwayat penyakit menular serta tidak menggunakan narkoba yang dinyatakan dengan Surat Keterangan Sehat yang dikeluarkan oleh Rumah Sakit/Dokter Pemerintah;
  • Tidak Buta Warna, tidak bertato dan tidak bertindik;
  • Berkelakuan Baik (dinyatakan dalam Surat Keterangan Catatan Kepolisian) yang masih berlaku;
  • Tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasar keputusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum yang tetap karena melakukan suatu tindak pidana kejahatan yang ada hubungannya dengan jabatan;
  • Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi;
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Angkasa Pura I (Persero).

Kualifikasi Khusus
  1. Merupakan :
    • Lulusan dari Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan / atau Perguruan Tinggi Swasta (PTS) baik di Indonesia maupun di luar negeri yang diakui oleh DIKTI;
    • Lulusan dari Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan / atau Perguruan Tinggi Swasta (PTS) dengan akreditasi jurusan minimal B (akreditasi BAN-PT);
  2. Memiliki Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3,00 (pada skala 4);
  3. Memiliki Nilai TOEFL (dibuktikan dengan sertifikat yang sah dan masih berlaku dari Lembaga yang Terpercaya), atau yang setara, minimum:
    • TOEFL-Like, ITP TOEFL, Paper-based test TOEFL (PBT): 500
    • Computer-based test TOEFL (CBT): 180
    • Internet-based test TOEFL (IBT): 61
    • IELTS: 6

Jurusan yang dibutuhkan :
  • S1 (Semua Jurusan) kecuali dengan latar belakang : Pendidikan dan Kesehatan
  • DIII (Semua Jurusan), kecuali dengan latar belakang : Pendidikan dan Kesehatan

Lokasi Tes :
  • Proses Rekrutmen dan seleksi akan dilaksanakan di Yogyakarta

Keterangan
  • Pendaftaran paling lambat 19 Januari 2020
  • Proses rekrutmen TIDAK DIPUNGUT BIAYA APAPUN
  • PT Angkasa Pura I (Persero) tidak pernah bekerjasama dengan biro perjalanan manapun dalam proses rekrutmen
  • Hanya pelamar TERBAIK yang akan diproses untuk mengikuti seleksi

Bagi kawan kawan memiliki keinginan untuk bisa bergabung dan bekerja di instansi Angkasa Pura I, silakan ikuti prosedur lowongan pekerjaan sebagai berikut:

Pendaftaran Online

Pendaftaran Online Angkasa Pura I 2020 ==>> DAFTAR SEGERA

Post a Comment

0 Comments